Apa Mungkin Solo Pindah Ke Jakarta ?

By | 07:51 Leave a Comment
image :  ahmedfikreatif.wordpress.com 
"Sejak Kapan Jogja Pindah ke Jakarta" Begitu ucapan indro dengan logat khas batak saat dono ditanya, Sampean asli mana mas? sama seseorang dalam film fenomenal warkop DKI. Pertanyaan yang mirip-mirip untuk kompetisi pilkada juga mungkin akan menjadi pertanyaan beberpa warga jakarta, "Apa mungkin Solo akan pindah ke Jakarta?."

Berikut ini adalah Hasil final Quick Count pilkada DKI 1 Jakarta yang dikutip dari detik.com :

Dari hasil quick count ini, pasangan Hidayat-Didik menempati rangking 3, Faisal-Biem rangking 4, Alex-Nono rangking 5, dan Hendardji-Riza rangking 6. Bila memang nanti hasil penghitungan KPU memang seperti hasil quick count, maka akan ada putaran kedua Pilkada DKI, karena tidak ada calon yang memperoleh suara lebih dari 50%. Putaran kedua akan digelar 20 September 2012.

PRISMA :

1. Foke-Nara: 34,58 %
2. Hendardji-Riza: 1,73 %
3. Jokowi-Ahok: 42,69 %
4. Hidayat-Didik: 11,57 %
5. Faisal-Biem: 4,89 %
6. Alex-Nono: 4,54 %

STEKPI

1. Foke-Nara: 34,38 %
2. Hendardji-Riza: 1,98 %
3. Jokowi-Ahok: 40,49 %
4. Hidayat-Didik: 12,58 %
5. Faisal-Biem: 5,11 %
6. Alex-Nono: 5,47 %

Lingkaran Survei Indonesia (LSI):

1. Foke-Nara: 34,17 %
2. Hendardji-Riza: 1,82 %
3. Jokowi-Ahok: 43,04 %
4. Hidayat-Didik: 11,77 %
5. Faisal-Biem: 4,83 %
6. Alex-Nono: 4,37 %

Indobarometer:

1. Foke-Nara: 33,8 %
2. Hendardji-Riza: 2,6 %
3. Jokowi-Ahok: 42,2 %
4. Hidayat-Didik: 11.5 %
5. Faisal-Biem: 5,1 %
6. Alex-Nono: 4,7 %

Saifulmujani Research and Consulting:

1. Foke-Nara: 33,54%
2. Hendardji-Riza: 2,02%
3. Jokowi-Ahok: 43,14%
4. Hidayat-Didik: 11,24%
5. Faisal-Biem: 5,08%
6. Alex-Nono: 4,98%

Jaringan Suara Indonesia (JSI)

1. Foke-Nara: 34,42 %
2. Hendardji-Riza: 1,88 %
3. Jokowi-Ahok: 41,97 %
4. Hidayat-Didik: 11,4 %
5. Faisal-Biem: 5,15 %
6. Alex-Nono: 5,16 %

Perolehan tertinggi didapat oleh pasangan Djokowi- Ahok dan Foke-Nachrowi. Dengan perolehan suara tertinggi didapat pasangan Djokowi dan BasukiTjahja.

Mungkinkah Solo akan pindah ke Jakarta setelah Putaran kedua nanti? Saksikan kelanjutannya tanggal 22 Juli 2012, putaran kedua pemilihan gubernur DKI Jakarta 2012.
Newer Post Older Post Home

0 comments: