Feeling Selalu Oke Kalau Beli Domain di DomaiNesia

By | 14:42 1 comment
Ketika aku mencari domain murah di Indonesia, aku menemukan web domainesia.com. Domainesia menyediakan domain dengan harga yang murah namun pelayanannya tidak murahan. Ada support tiket, bbm, sms, dan layanan live chat yang siap melayani pelanggannya apabila ada kesulitan.

Tampilan website yang menarik membuat aku dengan mudah mengaksesnya. Adapun fasilitas yang aku dapatkan ketika membeli domain adalah DNS management dan Email Fowarding secara gratis. Harganya juga terjangkau, semua sudah tertera di websitenya domainesia.com.
Buat teman-teman yang ingin memesan domain, berikut panduan untuk order domain murah di DomaiNesia :
  1. Silakan buka website DomaiNesia, masukan nama domain di bawah “Cek ketersediaan nama domain” dan klik Search.
  2. Setelah domain yang anda cek itu “masih tersedia”, anda bisa klik “Pesan Sekarang”.
  3. Untuk Name Server bisa menggunakan default (bisa diganti setelah domain anda aktif), tapi jika anda tahu name server domain anda, anda bisa merubahnya.
  4. Klik “Update keranjang belanja”.
  5. Klik “Selesaikan pesanan”.
  6. Isi biodata untuk domain dan akun anda, pastikan menggunakan email yang aktif.
  7. Centang “Saya telah membaca dan menyetujui Peraturan dan Persetujuan Klien”.
  8. Klik “Selesaikan pesanan”.
Setelah melakukan pemesanan domain dan melakukan pembayaran, kita bisa konfirmasi melalui form konfirmasi di websitenya. Nggak sampai 30 menit domain yang aku pesan sudah aktif dan bisa digunakan. Ada juga panduan untuk setting domain, tapi kalau tidak bisa tim supportnya dengan senang hati akan membantu kita menyetting domain kita. Jadi kita hanya duduk manis dan semua sudah tersetting. Mudah bukan?
Selain itu, hosting Indonesia yang harganya terjangkau juga bisa dipesan di DomaiNesia. Hosting DomaiNesia memiliki keunggulan dengan penyimpanan SSD untuk akses super cepat dan stabil. Selain itu, terdapat 4 lokasi server yang bisa kita pilih bebas sesuai keinginan kita, yaitu ada di US, Jepang, Singapura, dan Indonesia. Tidak perlu takut ada biaya tambahan, semua server memiliki harga yang sama dengan kualitas yang sama.
Feeling saya selalu oke kalau pesan domain di DomaiNesia. Jadi tunggu apalagi! Aku saja beli, masa kamu enggak?
Newer Post Older Post Home

1 comment:

  1. Mantaf domainesia bikin blog online terus, kenceng lagi

    ReplyDelete